Harits さんの未確認動物学の恋人

Rabu, 07 April 2010

Kenapa Bigfoot itu Bigfoot?

Hai Readers.. Aku lagi UTS nih, lagi mata kuliah computer graphic, mumpung di depan Pc dan ada internet mari kita lakukan investigasi dengan ceria. Kasus kali ini adalah membongkar asal muasal nama Bigfoot.

Seperti biasa kita mule dari foto..



Whats that? Apakah itu ee' gajah yang dikeringkan?

Bukan Readers, itu adalah cetakan kaki dari makhluk misterius. Gini riwayatnya..

Pada 27 agustus 1958, di sebuah situs konstruksi di barat laut California, seorang operator traktor yang namanya Jerry Crew menemukan serangkaian besar jejak kaki 16 inci di lumpur. Karena ukuran cetakan kakinya gede, media menamai makhluk ini "Bigfoot." Nama ini ternyata brain catching banget dan menggantikan istilah Sasquatch yang lebih dulu populer.

Tapi.. Pada 2002 diketahui kalo kisah itu hoax! Bos Jerry Crew yang bernama Ray Wallace ternyata memakai cetakan kaki dari kayu yang ditempel di sepatu bootnya dan jalan-jalan di lumpur. Kebohongan selama setengah abad ini diungkapkan oleh keluarga dari mendiang Ray Wallace. Siapa sangka kalo niat iseng seseorang bisa bikin sebuah nama jadi beken banget..



Maap kalo pendek ya Readers..

4 komentar:

  1. Wew... Kekonyolan terlama dalam sejarah tuh... Mantap... Gw percaya 75% kalo Bigfoot itu ada!!!... T_T
    Sungguh kejam merusak impian anak2...
    (Korban kekonyolan)

    BalasHapus
  2. Wkwkw..aku sih fifty2 soal eksistensi bigfoot..
    :3

    BalasHapus
  3. bigfoot kan orang kena kaki gajah (ngaco mode on)

    BalasHapus

Hayo, komennya yang sopan ye..

Protected by Copyscape Duplicate Content Detector